80 Fakta Unik, Aneh, dan Menarik Mengenai Hewan (Bagian 6)

Monday, February 8, 2016

Dunia ini penuh dengan berbagai hal yang unik, aneh dan tidak lazim. Dan di antara hal-hal tersebut terdapat ratusan, ribuan, bahkan jutaan fakta-fakta unik, aneh & menarik yang belum diketahui kebanyakan orang.
Berikut Saya akan berbagi 80 Fakta Unik, Aneh, dan Menarik Mengenai Hewan (Bagian 6). Silahkan di baca

51. Nyamuk betina mengisap darah untuk membantu perkembangan telurnya.

52. Di kota Utsunomiya, Jepang, ada 2 restoran unik yg pelayannya 2 ekor monyet.

53. Komodo tidak mengerami telurnya tetapi menguburnya di dalam tanah.

54. Berat telur burung maleo 5 kali telur ayam.

55. Jerapah menggunakan lidah untuk membersihkan kupingnya.

56. Laba-laba bisa berpuasa makan sampai 208 hari.

57. Kecoak tetap hidup 9 hari meski kepalanya udah enggak ada.

59. Lumba-lumba bisa mengerti 100 kata dalam bahasa manusia.

60. Di Skotlandia, Inggris, ada penguin yang bisa mengerti 20 kata dalam bahasa Inggris.

Itulah 80 Fakta Unik, Aneh, dan Menarik Mengenai Hewan (Bagian 6) yang telah saya rangkum. Sebenarnya masih banyak fakta unik dan aneh lainnya yang mungkin belum kita ketahui seluruhnya. Dan yang di atas adalah sebagian kecil dari fakta mengenai hewan.
Semoga apa yang saya berikan ini menambah pengetahuan sobat dan bermanfaat.
 
Nonton Anime Baca Komik Short Url Forum Indo Manga